SEJARAH SINGKAT |
---|
GMIST merupakan organisasi pelayanan yang lahir melalui kedatangan Zending Tukang dari Belanda sejak tahun 1857. Pelayanan Zending ini berakhir pada tahun 1935. Selanjutnya Zending menyerahkan tanggung jawab pelayanan kepada Komite Sangihe Talaud melaksanakan Sidang Sinode Pertama pada tahun 1947. Pada pelaksanaan Sidang Sinode ini terpilih Ketua Sinode Pertama atas nama Pdt. Yan. Salawati. Tanggal pelaksanaan Sidang Sinode inilah juga yang ditetapkan sebagai hari lahirnya GMIST, yaitu: 25 Mei 1947. |
MASUK PGI |
25 Mei 1950 |
STATISTIK |
Jumlah gereja/jemaat : 335 jemaat Jumlah anggota jemaat : 158.925 jiwa Jumlah pendeta : 253 orang Jumlah pelayan lainnya : 8.375 orang |
WILAYAH PELAYANAN |
Kepulauan Sangihe, Kab.Sitaro, Indonesia bagian Barat |
ALAMAT |
---|
Kantor Pusat Sinode Jl. Gereja RT 02/Lingk.I Kel. Sawang Bendar – Tahuna Telp./fax. 0432-21370/ 21865 E-mail: media@sinodegmist.net Situs Web: www.sinodegmist.net |
KEPERSONALIAAN |
Ketua Umum : Pdt. W.B.Salindeho, STh Sekr. Umum : Pdt. P. Madonsa, S.Teol Bendahara : Pnt. D. Korneles, SE |